Ogan Ilir

Ketua DPRD Ogan Ilir H Edwin Cahya Putra Hadiri Launching Koperasi Merah Putih di Ittifaqiah

# Wamen Koperasi Republik Indonesia (RI) Ferry Juliantono Langsung Resmikan

Wabup Ogan Ilir H Ardani, Ketua DPRD H Edwin Cahya Putra, Anggota DPR RI AW Noviadi, Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) Drs H Edward Candra MH mendampingi Wakil Menteri (Wamen) Koperasi Republik Indonesia (RI) Ferry Juliantono meresmikan pembentukan koperasi Merah Putih di Pondok Pesantren (Ponpes) Al Ittifaqiah Indralaya, Ogan Ilir, Rabu (16/4/2025).

Wabup H Ardani mengatakan koperasi merah putih merupakan program pemerintah pusat yang harus dilaksanakan pemerintah daerah untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. "Hadirnya koperasi sangat menguntungkan karena dapat meningkatkan kesejahteraan anggota dan masyarakat,"ujarnya

 

Ketua DPRD Ogan Ilir H Edwin Cahya Putra mengatakan koperasi itu berasal dari rakyat, sangatlah pas dengan program Presiden Prabowo Subianto untuk mensejahterakan maayarakatnya melalui koperasi

Sekda Edward Candra mengatakan, sebagai pilar ekonomi yang melandaskan asas kekeluargaan dan gotong royong, keberadaan Koperasi telah terbukti mampu memberikan kontribusi nyata dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat.#rr

0 0 votes
Article Rating

Related Articles

Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Back to top button